-->
  • 🏠
  • Tutorial
  • Smartphone
  • Internet
ostekno

OsTekno

Tutorial Dan Tips Internet Harga HP Terbaru Tutorial Android Tips Android Tutorial Terbaru

  • 🏠NEWS
  • ⚙️Tutorial
  • 📱Smartphone
  • 🌐Internet
  • 🎮Game
  • 🅱️Blogger
Home / smartphone

Daftar 3 Smartphone Murah Dan Terbaik Sepanjang Tahun 2018

Berbicara smartphone, tentunya semua orang sudah memiliki smartphone.Baik itu anak-anak dan juga orang dewasa sudah memiliki gadget sendiri.2018 memang menjadi tahun yang begitu dinamis, di mana beberapa pabrikan smartphone berlomba-lomba ingin memikat calon konsumen dengan iming-iming harga murah dan tentunya berkualitas

Seperti yang dilansir dari liputan6.com (6/12/2018) berikut ini ada daftar 5 smartphone murah dan juga terbaik sepanjang tahun 2018 diantarnya adalah:


HP Murah Dan Berkualitas Tahun 2018




1. OPPO A7


Oppo A7 sudah dibekali dengan kamera utama ganda yang mumpuni dengan konfigurasi 13MP dan 2MP. Kamera utamanya sudah ada teknologi AI yang mampu menghasilkan foto portrait yang menggoda.

Masalah dapur pacu OPPO A7 dibekali dengan Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 dengan CPU Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53 dan GPU Adreno 506. Smartphone ini hadir dengan dimensi layar 6.22 inci dan sudah waterdrop fullscreen.

Berbekal fitur AI Battery Management yang juga disematkan pada ColorOS 5.2, dan untuk urusan baterai smartphone yang memiliki kapasitas 4.230 mAh diklaim mampu bertahan seharian untuk online. Dan harga yang dibandrol saat ini cuma Rp 3,3 jutaan.


2. Samsung Galaxy A7


Galaxy A7 2018 adalah smartphone yang dibekali dengan 3 kamera utama.Setiap kamera mempunyai fungsi yang berbeda-beda.Satu lensa 8MP memiliki kemampuan wide angle yang sanagt luas hingga 120 derajat, lensa lainnya juga memiliki resolusi 25MP, dan satu lagi ada lensa 5MP yang berguna untuk mengambil depth field dan menghasilkan foto bokeh yang menawan.

Galaxy A7 juga sudah disematkan kamera selfie 24MP yang telah didukung LED Flash. smartphone dengan layar Super AMOLED 6 inci ini juga sudah diberi bezel yang sangat minim untuk menunjang penampilanya agar terlihat mewah.

Smartphone ini dibekali dengan RAM 4GB dan memori internal 64GB. Dan untuk prosesornya sendiri sudah memakai octa-core. Galaxy A7 juga didukung sistem operasi Android Oreo 8.0.

Galaxy A8 juga dibekali dengan baterai yang lumayan besar, yait 3.300 mAh dan harganya dibandrol dengan  Rp 3,9 jutaan saja.


3. Xiaomi Mi A2


Xiaomi Mi A2 termasuk dalam smartphone terbaik tahun ini karena sudah tersematkannya layar 5,99 inci beresolusi 1.080 x 2.160 piksel dan rasio 18:9. Perangkat juga sudah memakai OS Android 8.1 Oreo dengan antarmuka stock Android One.

Mi A2 diperkuat dengan chipset octa-core Snapdragon 660 buatan Qualcomm. dan untuk memorinya sendiri, saat ini Mi A2 hadir dalam beberapa pilihan memori. Pertama terdapat varian RAM 6GB dan memori internal 128GB, selanjutnya juga varian RAM 4GB serta memori internal 64GB, dan juga ada varian RAM 4GB dengan memori internal 32GB.

Xiaomi sendiri Masih percaya dengan kamera ganda, Mi A2 sudah ada kamera ganda 12MP dan 20MP dengan fitur aperture f1.8 Serta terdapat beberapa fitur di kamera utama Mi A2, yakni LED flash, HDR, dan juga mode panorama.

Mi A2 sendiri memakai baterai 3010mAh dengan port USB tipe C sebagai pengisian daya dan transfer data. dana apabila berbicara sola harga Xiaomi mematoknya dengan harga Rp 3,5 jutaan.

Silahkan SHARE/BAGIKAN Informasi ini:



BAGAIMANA PENDAPAT KALIAN MENGENAI INFORMASI INI?

Newer Post Older Post Home

Trending🔥

  • Cara Blokir Orang Di WhatsApp Tanpa Diketahui Mereka
  • Cara Ampuh Rubah Suara Cewek Di Quick Chat PUBG Terbaru
  • Tips Membuat Banyak Akun Facebook Tanpa Verifikasi Email Dan Nomer Hp
  • Tips Ampuh Dapatin Title #1/100 PUBG

Terbaru ⚡

Daftar Smartphone 📱

  • asus
  • blackberry
  • cubot
  • google pixel
  • honor
  • htc
  • huawei
  • infinix
  • iphone
  • lava
  • lenovo
  • lg
  • meizu
  • motorola
  • nokia
  • oneplus
  • oppo
  • pocophone
  • realme
  • redmi
  • samsung
  • sharp
  • sony
  • vivo
  • xiaomi
  • zte

Subscribe!

Follow ostekno

OsTekno adalah situs #1 Kumpulan tutorial dan tips terbaru seputar internet, komputer dan smartphone serta android yang selalu update tiap harinya.

Dukungan:

  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Privacy Policy
  • Syarat & Ketentuan

Stay Up to Date With:

Copyright © OsTekno. All rights reserved.
close
OsTekno
  • Android
  • Playstation
  • Mobile Legends
  • PUBG

⚡follow us

  • Facebook
  • instagram
  • Twitter
  • Pinterest